Friday, January 1

8 Utama Penyebab Timbulnya Jerawat




Tugas Artikel Liburan
Tema : Penelitian yang dilakukan selama liburan

Jerawat adalah hal yang tidak asing lagi bagi wanita, juga para remaja yang masih mengalami masa ertumbuhan. Jerawat adalah keadaan dimana pori pori kulit tersumbat yang mengakibatkan terjadinya radang sehingga mengakibatkan kantung nanah.
Tau gak? Sebenarnya jerawat adalah hal yang alami, saya tau kok pasti malu kalua jerawatan, dan juga jerawat terkadang menimbulkan rasa sakit di wajah. Dan daerah yang paling banyak minyaknya adalah Zone T, yaitu daerah jidat, hidung, dan dagu.
Jadi berikut adalah penyebab terjadinya jerawat:

1.                 1.  Bakteri
Minyak berlebih, kotoran, dan sel kulit mati yang tidak dibersihkan akan menyumbat pori-pori wajah. Pori-pori yang tersumbat adalah tempat ideal tumbuhnya bakteri penyebab jerawat. Bakteri penyebab timbul jerawat dikenal dengan nama Propionibacterium acnes. Bakteri yang berbentuk batang ini tumbuh di udara dan menghinggapi wajah dan berproduksi di pori-pori wajah yang tersumbat. Kemudian muncullah jerawat yang membengkak, kemerahan, dan berisi cairan nanah di dalamnya.
2.      Ketidak Stabilan Hormon
Inilah salah satu penyebab jerawat susah sembuh. Ada beberapa tahap dalam hidup Anda ketika jumlah hormon dalam tubuh tidak seimbang. Ketidakseimbangan hormon ini umumnya terjadi saat mengalami masa pubertas, masa kehamilan, menjelang menstruasi, dan saat sedang stres berkepanjangan.
3.      Penggunaan Kosmetik Yang Tidak Cocok
Bukan rahasia lagi kalau ketidakcocokan kulit kita pada skincare tertentu bisa menimbulkan jerawat. Kadang kulit kita memang butuh waktu buat beradaptasi dengan kosmetik lewat perubahan kondisi kulit. Salah satu reaksi beradaptasinya adalah timbul jerawat. Dan kulit wajah seserorang juga sangat berbeda beda.  Tapi kalau munculnya jerawat sudah lewat dari satu bulan, sebaiknya hentikan pemakaian skincare. Kadang kulit kita memang butuh waktu buat beradaptasi dengan kosmetik lewat perubahan kondisi kulit. Salah satu reaksi beradaptasinya adalah timbul jerawat. Tapi kalau munculnya jerawat sudah lewat dari satu bulan, sebaiknya hentikan pemakaian skincare.
4.      Faktor Keturunan
Yup it’s in your blood. Coba lihat mama atau papa, apakah di antara mereka ada yang wajahnya berjerawat? Jika iya, maka kemungkinan munculnya jerawat di wajahmu cukup besar. Karena
5.      Cuaca Panas
Panas dapat meningkatkan kerja kelenjar sebum pada kulit wajah, sehingga nantinya akan memicu salah satu faktor timbulnya jerawat. Perlu diingat selain udara panas, debu, kotoran, dan berbagai polusi udara juga bisa menutup pori-pori kulit, seperti yang sudah kita jelaskan sebelumnya.
6.      Gaya hidup tidak Sehat
Selanjutnya kita bicara tentang gaya hidup/lifestyle. Gaya hidup juga dapat menjadi penyebab timbulnya jerawat karena pola hidup yang tidak sehat. Misalnya anda seseorang yang kurang tidur, merokok, debu dijalanan juga dapat membuat wajah anda berjerawat.
7.      Kulit kepala berminyak
Mengkonsumsi makanan berlemak menjadi salah satu pemicu penyebab rambut cepat berminyak. Selain berpengaruh pada kesehatan, minyak juga dapat menimbulkan jerawat. Apalagi minyak yang ada di daerah jidat.

Begitulah artikel saya mengenai penyebab timbulnya jerawat hope you like it.

    

0 comments:

Post a Comment